-->

CEVA ANIMAL HEALTH

CEVA ANIMAL HEALTH

Boehringer Ingelheim

Boehringer Ingelheim

SIDO AGUNG FEED

SIDO AGUNG FEED

INFOVET EDISI MARET 2023

INFOVET EDISI MARET 2023

Susunan Redaksi

Pemimpin Umum/Redaksi
Ir. Bambang Suharno


Wakil Pemimpin Umum

Drh. Rakhmat Nurijanto, MM


Wakil Pemimpin Redaksi/Pemimpin Usaha
Ir. Darmanung Siswantoro


Redaktur Pelaksana
Ridwan Bayu Seto


Koordinator Peliputan
Nunung Dwi Verawati


Redaksi:
Wawan Kurniawan, SPt

Drh. Cholillurrahman (Jabodetabek)

Drh. Yonathan Rahardjo (Jatim)
Drh. Masdjoko Rudyanto,MS (Bali)
Drh Heru Rachmadi (NTB)
Dr. Sadarman S.Pt, MSi (Riau)
Drh. Sry Deniati (Sulsel)
Drh. Joko Susilo (Lampung)
Drh. Putut Pantoyo (Sumatera Selatan)

Kontributor:
Prof. Dr. Drh. Charles Rangga Tabbu,
Drh. Deddy Kusmanagandi, MM,
Gani Haryanto,
Drh. Ketut T. Sukata, MBA,
Drs. Tony Unandar MS.
Prof. Dr. Drh. CA Nidom MS.


Kabag Produksi & Sirkulasi
M. Fachrur Rozi

Staf Produksi & Sirkulasi:
M. Sofyan

Yayah Muhaeni

Administrasi
Nur Aidah


Keuangan:
Efrida Uli
Monita Susilawati


Staf Pemasaran
:
Yayah Muhaeni


Alamat Redaksi

Ruko Grand Pasar Minggu
Jl. Raya Rawa Bambu No. 88A
Pasar Minggu, Jakarta Selatan 12520
Telp: (021) 7829689, 78841279, Fax: 7820408
e-mail:
Redaksi: majalah.infovet@gmail.com
Pemasaran: marketing.infovet@gmail.com

Rekening:
Bank MANDIRI Cab Ragunan,
No 126.0002074119

Bank BCA KCP Cilandak KKO I. No 733-0301681
a/n PT Gallus Indonesia Utama

Redaksi menerima artikel yang berkaitan dengan kesehatan hewan dan atau peternakan. Redaksi berhak menyunting artikel sepanjang tidak merubah isinya.
Semua artikel yang dimuat menjadi milik redaksi.
Email artikel Anda ke:infovet02@gmail.com

Jumlah Pengunjung

GALLUS Group

Pengikut

Info Agribisnis Klik Di Sini

alterntif text

TRANSLATE

CENTRASTALKS: PENGENDALIAN HAMA GUDANG PAKAN

On Februari 23, 2023

Narasumber CENTRASTalks series 01, “Pengendalian Hama Gudang Pakan” dipandu oleh moderator, Mursyid Ma’sum. (Foto: Dok. Infovet)

Kehadiran hama dalam gudang pakan adalah tempat untuk memperoleh makanan dan tempat bermetamorfosis yang apabila tidak dikendalikan akan berdampak pada menurunnya kualitas pakan ternak.

Kerugian lain dari banyaknya hama gudang pakan dari sisi finansial, pakan yang terinfestasi hama harus dibuang dan diganti pakan baru yang dapat meningkatkan biaya operasional dan mengurangi keuntungan bisnis.

“Kerugian lain yakni kualitas produk yang buruk karena hama dapat merusak pakan yang disimpan dan berpengaruh pada kualitas produk hewan ternak yang dihasilkan. Juga berpengaruh pada kesehatan hewan karena hama seperti tikus atau serangga dapat membawa penyakit,” kata Kepala Center for Tropical Animal Studies (CENTRAS), Prof Nahrowi, dalam webinar CENTRASTalks series 01, “Pengendalian Hama Gudang Pakan” Kamis (23/2/2023).

Lebih lanjut dikatakan, keberadaan hama juga menjadi kerugian reputasi bagi perusahaan pakan yang berdampak pada penurunan kepercayaan konsumen dan penjualan. Oleh karena itu, pengendalian hama gudang pakan menjadi sangat penting.

Integrated Pest Management (IPM) menjadi solusi dalam mengatasi hama dengan menjaga kebersihan dan sanitasi, memantau dan memeriksa gudang pakan secara berkala, menggunakan insektisida yang aman dan efektif, menggunakan predator alami, ataupun menggunakan jebakan feromon.

“Dengan dikendalikannya hama gudang pakan sangat berdampak positif, baik pada kualitas produk, kesehatan dan produktivitas hewan, kebersihan dan keamanan pangan, serta berdampak pada efisiensi produktivitas yang tinggi,” kata Nahrowi.

Pendapat serupa juga disampaikan para narasumber webinar, diantaranya Swastiko Priyambodo (Dosen IPB University), Istiadi (General Manager PT Charoen Pokphand Indonesia), Fitrah Sumacipta (Customer Development Executive PT Rentokil Indonesia) dan Dayat (Balai Pengujian Mutu dan Sertifikasi Produk Hewan). Keempatnya fokus membahas pengedalian, pengawasan dan solusi mengatasi hama gudang pakan. (RBS)

Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

Artikel Populer